You need to enable javaScript to run this app.

Penilaian Kinerja Kepala Sekolah SMP N 4 Pengasih

  • Minggu, 27 November 2022
  • Tim Kreator
  • 0 komentar
Penilaian Kinerja Kepala Sekolah  SMP N 4 Pengasih

Penilaian Kinerja Kepala Sekolah atau lebih disingkat dengan (PKKS) merupakan kegiatan rutinitas tahunan untuk menilai Kinerja dari Kepala Sekolah, karena Kepala Sekolah yang professional dapat merumuskan sebuah mutu lulusan dari sekolah yang dipimpinnya.

Penilaian seorang Kepala Sekolah dilakukan oleh pengawas dengan menggali informasi dari pihak-pihak (bawahan; guru dan tenaga kependidikan, mitra kerja; komite sekolah, dan atasan;) pengawas sekolah yang mengetahui perilaku dan kinerja Kepala Sekolah dalam menjalankan tugas dan fungsinya.

Dengan diadakan penilian kinerja diharapkan SMP Negeri 4 Pengasih semakin mantab dalam melangkah menciptakan generasi-generasi  penerus yang siap bersaing, mengisi pembangunan dengan kinerja yang nyata, diharapkan pula para pengajar bisa mendidik dengan hati melayani sepenuh hati. (M_Sup )

 

Bagikan artikel ini:

Beri Komentar

Ilyasin

- Kepala Sekolah -

Profil dan Sambutan Kepala Sekolan SMP Negeri 4 Pengasih  Biografi Nama Lengkap : Ilyasin Tempat...

Berlangganan